Selasa, 02 April 2013

Jika Menjadi Pemimpi dengan Wilayah 2/3 Indonesia



Jika menjadi seorang pemimpin dengan wilayah 2/3 Negara Indonesia


Negara Indonesia merupakan negara kepulauan terbesar di dunia. Luas wilayah Indonesia seluruhnya adalah 5.193.250 km.Dua pertiga wilayah Indonesia merupakan perairan atau wilayah laut. Luas wilayah perairan di Indonesia mencapai 3.287.010 km.Adapun wilayah daratan hanya 1.906.240 km.
Wilayah laut teritorial merupakan laut yang masuk ke dalam wilayah hukum Negara Indonesia. Berdasarkan  ”Territoriale Zee en Maritieme Kringen Ordonante” tahun 1939, wilayah teritorial Laut Indonesia diletakkan sejauh 3 mil diukur dari garis luar pantai.
Ketetapan tersebut sangat merugikan negara Indonesia.karena laut menjadi penghubung pulau-pulau yang tersebar di wilayah Indonesia. Wilayah laut teritorial yang ditetapkan hanya sejauh 3 mil diukur dari pantai,menjadikan banyaknya wilayah laut bebas di perairan Indonesia. Akibatnya, kapal dari negara lain bebas keluar masuk perairan Indonesia. Mereka juga mengambil sumber daya alam yang terdapat di laut
          Jika menjadi seorang Pemimpin dengan wilayah tersebut, aku akan bikin program untuk mengoptimalkan pamanfaatan sumberdaya yang ada dilaut agar lebih efektif digunakan untuk kebutuhan rakyat sekitar bahkan mungkin bisa membantu daerah lain yang masih ada dalam wilayah Indonesia, menghindari mengekspor barang yang dengan jelas negara kita sendiripun lebih membutuhkan, dengan alasan lebih menguntungkan apabila para nelayan atau pengelola dengan mengekspornya k negara lain itu dibuat menjadi lebih menguntungkan didalam negara sendiri. mencerdaskan kehidupan bangsa dengan demikian rakyat akan lebih berfikir untuk maju, dan dengan sendirinya menuju kehidupan yang sejahtera. Dan menjaga wilayah tersebut dari penagakuan-pengakuan negara lain.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar